Pelayanan

Vaksin Covid-19

Masyarakat tidak perlu bingung dan khawatir, sebab penjadwalan vaksinasi sudah disiapkan untuk semua kalangan, yang terbagi 2 gelombang dan 4 tahap. Namun, proses vaksinasi dilakukan secara bertahap. #SurabayaSiapVaksin #PemkotSurabaya #SurabayaSehat

Read More

Pelatihan Manajemen Export Bagi Binaan UMKM

Surabaya (6/1) Pagi pukul 10.00 Dinas Perdagangan mengadakan Pelatihan manajemen export bagi binaan umkm di Ruang Convention Hall Lantai 2 Siola yang di ikuti sebanyak 20 UKM dan membawa produknya. Dalam kesempatan mengundang narasumber dari FTA Center Bapak Hidra Soe dan Bapak Dr. Ir. Moch Ardi P.,M.Eng Sc., ME yang menjelaskan tentang Manajemen Ekspor dan Standarisasi Mutu Produk. Semua memiliki kesempatan untuk sukses karena perdagangan dunia semakin terbuka.

Read More
@ Dinas Perdagangan Surabaya 2017